Berharap Momentum Lebaran Bisa Memulihkan Ekonomi

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bulan Ramadan dan Lebaran diharapkan menjadi momen yang mampu mendorong pemulihan ekonomi nasional dalam jangka pendek di tengah berbagai tantangan ekonomi saat ini.
Tradisi tahunan seperti pemberian THR, peningkatan konsumsi rumah tangga, dan lonjakan transaksi ritel diharapkan dapat menggerakkan roda ekonomi. Pasalnya, pada tahun-tahun sebelumnya, Belanja kebutuhan pokok, pakaian, transportasi, maupun pariwisata pada momentum Ramadan dan Lebaran biasanya meningkat signifikan.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan