BRMS, Entitas Grup Bakrie ini Selesaikan Pembangunan Pabrik Emas Kedua di Sulawesi

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bumi Resources Minerals Tbk, entitas Grup Bakrie yang merupakan anak perusahaan PT Bumi Resources Tbk (BUMI) ini, menyampaikan kabar gembira. PT Citra Palu Minerals (CPM), anak usaha emiten bersandi saham BRMS tersebut, telah menyelesaikan pembangunan pabrik emas keduanya di Palu, Sulawesi Tengah.
Pabrik kedua BRMS itu akan mulai beroperasi secara bertahap, dari total kapasitas pengolahan 4.000 ton bijih per hari. Pada tahap awal di kuartal IV 2022 ini, pabrik tersebut akan mulai memproses sekitar 200 hingga 500 ton bijih per hari.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan