Diversifikasi dan Efisiensi Jadi Kunci Kinerja INCO

Jumat, 31 Januari 2025 | 05:59 WIB
Diversifikasi dan Efisiensi Jadi Kunci Kinerja INCO
[ILUSTRASI. Sejumlah operator dump truck mengangkut slag atau limbah nikel ke tempat penampungan khusus Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) di kawasan pertambangan PT Vale Indonesia, Sorowako, Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Jumat (2/8/2024). Sejak 2018, PT Vale telah mendapatkan Izin Pemanfaatan Limbah B3 dan hingga saat ini limbah nikel yang jumlahnya mencapai 4,6 juta ton per tahun tersebut telah dimanfaatkan untuk material konstruksi jalan dan lapisan atas jalan khusus tambang. ANTARA FOTO/Basri Marzuki/rwa.]
Reporter: Sugeng Adji Soenarso | Editor: Rizki Caturini

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja PT Vale Indonesia Tbk (INCO) diperkirakan masih akan turun di 2025. Meski demikian, diperkirakan akan terjadi pemulihan secara bertahap didukung penurunan biaya input.

Prospek INCO di 2025 juga didukung oleh proyek hilirisasi nikel. Menurut Analis Kiwoom Sekuritas Indonesia Miftahul Khaer, inisiatif hilirisasi dan adopsi teknologi HPAL berpotensi memperbaiki kinerja keuangan dengan diversifikasi produk.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Business Insight

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Bagikan

Berita Terkait

Berita Terbaru

Terpopuler