KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kementerian Keuangan dan Bank Indonesia menjadi tuan rumah Forum on International Policy Levers for Sustainable Investment. Forum yang dilaksanakan secara hybrid ini dihadiri oleh anggota G20, undangan, dan organisasi internasional, dengan 64 delegasi.
Sebagai lanjutan dari agenda G20 Sustainable Finance Working Group (SFWG) yang sebelumnya telah dilaksanakan dan salah satu tujuan yang direncanakan pada Catatan Prioritas SFWG 2022 adalah untuk membahas berbagai kebijakan pendukung yang dapat mendorong pembiayaan dan investasi berkelanjutan untuk mendukung transisi penurunan emisi.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan