Berita Bisnis

Ekspansi Pabrik Berlanjut, Arwana Citramulia (ARNA) Siapkan Rp 300 Miliar Tahun Depan

Selasa, 30 November 2021 | 10:21 WIB
Ekspansi Pabrik Berlanjut, Arwana Citramulia (ARNA) Siapkan Rp 300 Miliar Tahun Depan

ILUSTRASI. Direktur Utama PT Arwana Citramulia Tbk (ARNA) Tandean Rustandy, di Jakarta, Senin (29/11/2021).

Reporter: Vina Elvira | Editor: Sandy Baskoro

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Produsen keramik PT Arwana Citramulia Tbk mengalokasikan dana belanja modal atau capital expenditure berkisar Rp 300 miliar pada tahun 2022. Manajemen Arwana Citramulia akan menggunakan dana belanja modal itu terutama untuk mendukung ekspansi line produksi baru.

Direktur Utama PT Arwana Citramulia Tbk, Tandean Rustandy mengungkapkan, saat ini pihaknya tengah membangun Plant 5C (P5C) di Mojokerto, Jawa Timur. Proyek pabrik anyar ini ditargetkan rampung pada Desember tahun depan dengan kapasitas produksi mencapai 4,5 juta meter persegi (m²) per tahun.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru