Enam Perusahaan Merilis Obligasi Senilai Rp 5,2 Triliun
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Korporasi berbondong-bondong menerbitkan surat utang di saat tren bunga rendah.
Merujuk data Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), setidaknya ada enam perusahaan yang tengah menawarkan obligasi dan sukuk pada bulan ini.
