Hanya Separuh IPO Tahun 2024 yang Harganya Masih Positif, 7 Saham Naik Tripel Digit

Kamis, 26 Desember 2024 | 14:03 WIB
 Hanya Separuh IPO Tahun 2024 yang Harganya Masih Positif, 7 Saham Naik Tripel Digit
[ILUSTRASI. Bursa Efek Indonesia (BEI) kedatangan 41 emiten baru yang mencatatkan saham di sepanjang tahun 2024.]
Reporter: Wahyu Tri Rahmawati, Yuliana Hema | Editor: Wahyu T.Rahmawati

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) kedatangan 41 emiten baru sepanjang tahun 2024. Saham terakhir yang melantai di BEI adalah MDIY pada 19 Desember 2024 lalu.

Meski banyak saham yang tercatat, hanya separuh dari saham initial public offering (IPO) yang masih mencatat kinerja saham positif. Berikut kinerja 41 saham baru yang melantai tahun ini hingga Selasa (24/12):

No Kode Emiten Listing
Kinerja Saham
1 DAAZ PT Daaz Bara Lestari Tbk 11-Nov-24 443,18%
2 DATA PT Remala Abadi Tbk 07 Mei 2024 309,57%
3 MEJA PT Harta Djaya Karya Tbk 12-Feb-24 208,74%
4 BOAT PT Newport Marine Services Tbk 12-Nov-24 102,00%
5 GUNA PT Gunanusa Eramandiri Tbk 9-Jul-24 101,33%
6 NEST PT Esta Indonesia Tbk 08 Agt 2024 101,00%
7 MKAP PT Multikarya Asia Pasifik Raya Tbk 12-Feb-24 100,00%
8 SPRE PT Soraya Berjaya Indonesia Tbk 3-Jul-24 79,20%
9 NAIK PT Adiwarna Anugerah Abadi Tbk 13-Nov-24 73,83%
10 AREA PT Dunia Virtual Online Tbk 1-Apr-24 47,33%
11 DOSS PT Global Sukses Digital Tbk 07 Agt 2024 45,19%
12 AADI PT Adaro Andalan Indonesia Tbk 05 Des 2024 39,19%
13 ALII PT Ancara Logistics Indonesia Tbk 7-Feb-24 38,97%
14 BLES PT Superior Prima Sukses Tbk 8-Jul-24 34,43%
15 LABS PT UBC Medical Indonesia Tbk 10-Jul-24 33,33%
16 LIVE PT Homeco Victoria Makmur Tbk 12-Feb-24 18,24%
17 MDIY PT Daya Intiguna Yasa Tbk 19 Des 2024 6,36%
18 GOLF PT Intra GolfLink Resorts Tbk 8-Jul-24 4,00%
19 MSJA PT Multi Spunindo Jaya Tbk. 10-Jan-24 3,33%
20 ACRO PT Samcro Hyosung Adilestari Tbk. 11-Jan-24 1,85%
21 PTMR PT Master Print Tbk 08 Okt 2024 1,56%
22 MANG PT Manggung Polahraya Tbk 11-Jan-24 -2,00%
23 HYGN PT Ecocare Indo Pasifik Tbk. 13-Feb-24 -2,07%
24 NICE PT Adhi Kartiko Pratama Tbk 9-Jan-24 -17,35%
25 PART PT Cipta Perdana Lancar Tbk 5-Jul-24 -20,00%
26 VISI PT Satu Visi Putra Tbk. 27-Feb-24 -23,33%
27 VERN PT Verona Indah Pictures Tbk 08 Okt 2024 -29,74%
28 BATR PT Benteng Api Technic Tbk 10-Jun-24 -30,00%
29 SMLE PT Sinergi Multi Lestarindo Tbk 10-Jan-24 -36,00%
30 MHKI PT Multi Hanna Kreasindo Tbk 16-Apr-24 -41,88%
31 SMGA PT Sumber Mineral Global Abadi Tbk 30-Jan-24 -43,81%
32 ATLA PT Atlantis Subsea Indonesia Tbk 16-Apr-24 -50,00%
33 ASLI PT Asri Karya Lestari Tbk. 5-Jan-24 -50,00%
34 GRPH PT Griptha Putra Persada Tbk. 18-Jan-24 -51,46%
35 SOLA PT Xolare RCR Energy Tbk 08 Mei 2024 -54,55%
36 TOSK PT Topindo Solusi Komunika Tbk. 7-Feb-24 -56,00%
37 UNTD PT Terang Dunia Internusa Tbk. 7-Feb-24 -62,08%
38 ISEA PT Indo American Seafoods Tbk 8-Jul-24 -71,20%
39 CGAS PT Citra Nusantara Gemilang Tbk. 8-Jan-24 -71,89%
40 BAIK PT Bersama Mencapai Puncak Tbk. 15-Feb-24 -78,42%
41 MPIX PT Mitra Pedagang Indonesia Tbk. 7-Feb-24 -78,73%

Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah Berlangganan?
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama dan gunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Business Insight
Artikel pilihan editor Kontan yang menyajikan analisis mendalam, didukung data dan investigasi.
Kontan Digital Premium Access
Paket bundling Kontan berisi Business Insight, e-paper harian dan tabloid serta arsip e-paper selama 30 hari.
Masuk untuk Melanjutkan Proses Berlangganan
Bagikan

Berita Terbaru

Saham INCO Sudah Melampaui Target Konsensus, Masih Ada Ruang Naik atau Siap Koreksi?
| Rabu, 14 Januari 2026 | 10:06 WIB

Saham INCO Sudah Melampaui Target Konsensus, Masih Ada Ruang Naik atau Siap Koreksi?

Target harga rata-rata konsensus analis untuk saham PT Vale Indonesia Tbk (INCO) 12 bulan ke depan ada di Rp 5.597.

Meneropong Prospek Saham PWON Lebih Jernih, Tak Cuma dari Pom-Pom Anak Purbaya
| Rabu, 14 Januari 2026 | 09:43 WIB

Meneropong Prospek Saham PWON Lebih Jernih, Tak Cuma dari Pom-Pom Anak Purbaya

Sekitar 78%–79% pendapatan PT Pakuwon Jati Tbk (PWON) berasal dari recurring income yang membuat emiten ini lebih tangguh.

Menakar Durabilitas Saham RMKO & RMKE di Tengah Target Ambisius Logistik Batubara
| Rabu, 14 Januari 2026 | 08:50 WIB

Menakar Durabilitas Saham RMKO & RMKE di Tengah Target Ambisius Logistik Batubara

Laju saham RMKO dan RMKE mesti ditopang katalis lanjutan, seperti ekspektasi pembagian dividen yang lebih besar serta potensi penambahan klien.

IHSG Tembus Rekor Psikologis 9.000, Antara January Effect & Ancaman Defisit Fiskal
| Rabu, 14 Januari 2026 | 08:36 WIB

IHSG Tembus Rekor Psikologis 9.000, Antara January Effect & Ancaman Defisit Fiskal

Kinerja tahunan IHSG tetap akan sangat ditentukan oleh rotasi sektor serta faktor spesifik dari masing-masing emiten.​

Outlook Pasar Saham Sepanjang Tahun 2026, di Antara Tiga Isu Utama
| Rabu, 14 Januari 2026 | 08:29 WIB

Outlook Pasar Saham Sepanjang Tahun 2026, di Antara Tiga Isu Utama

Sebenarnya motif penguasaan sumber daya menjadi alasan AS menguasai Venezuela dan beberapa wilayah lain termasuk Greenland Denmark.

Aksi Borong Invesco, Vanguard, dan Manulife Belum Mampu Mendongkrak Harga Saham BBRI
| Rabu, 14 Januari 2026 | 08:14 WIB

Aksi Borong Invesco, Vanguard, dan Manulife Belum Mampu Mendongkrak Harga Saham BBRI

Performa bisnis PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BBRI) diakui stabil dan solid serta punya potensi dividen yang tinggi. 

Dana IPO Yupi Indo Jelly (YUPI) Rp 596 Miliar Masih Mengendap di Bank
| Rabu, 14 Januari 2026 | 08:08 WIB

Dana IPO Yupi Indo Jelly (YUPI) Rp 596 Miliar Masih Mengendap di Bank

Dari hasil IPO pada 25 Maret 2025, YUPI berhasil mengantongi dana segar Rp 612,63 miliar. Tapi, YUPI belum menggunakan dana hasil IPO tersebut.

Mengukur Kualitas Rally Saham APLN di Tengah Strategi Penyehatan Neraca
| Rabu, 14 Januari 2026 | 08:04 WIB

Mengukur Kualitas Rally Saham APLN di Tengah Strategi Penyehatan Neraca

Lonjakan harga saham PT Agung Podomoro Land Tbk (APLN) ikut dibumbui spekulasi pemulihan sektor properti.

Rajin Divestasi Saham BUMI, Chengdong Raup Rp 1,71 Triliun
| Rabu, 14 Januari 2026 | 08:03 WIB

Rajin Divestasi Saham BUMI, Chengdong Raup Rp 1,71 Triliun

Dari divestasi saham BUMI pada 23 Desember 2025 sampai 8 Januari 2026, Chengdong meraup keuntungan sekitar Rp 1,35 triliun-Rp 1,71 triliun. ​

Harga Minyak Mentah Merosot, Prospek Kinerja Medco Energi (MEDC) Tetap Berotot
| Rabu, 14 Januari 2026 | 07:58 WIB

Harga Minyak Mentah Merosot, Prospek Kinerja Medco Energi (MEDC) Tetap Berotot

Di tengah risiko volatilitas harga minyak mentah dan gas alam dunia, kinerja PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) diperkirakan tetap solid.

INDEKS BERITA

Terpopuler