Hari Ini BEI Membuka Gembok Suspensi Saham Tiga Emiten, Siapa Saja?

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bursa Efek Indonesia (BEI) membuka suspensi tiga saham emiten mulai perdagangan sesi pertama hari ini, Kamis (30/1). Hari ini adalah perdagangan pertama pasca cuti bersama Isra Miraj dan Imlek.
Ketiganya adalah saham PT Hassana Boga Sejahtera Tbk (NAYZ), PT Multi Medika Internasional Tbk (MMIX) dan PT Fortune Mate Indonesia Tbk (FMII).
Pembukaan suspensi tersebut berdasarkan pengumuman yang ditandatangani Kepala Divisi Pengawasan Transaksi BEI Yulianto Aji Sadono dan Kepala Divisi Pengaturan & Operasional Perdagangan BEI, Pande Made Kusuma Ari A, Jumat (24/1).
Baca Juga: Soal Rencana Divestasi Saham LINK, Begini Konfirmasi Resmi dari Axiata Group Berhad
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukKontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.