Berita

Jaring Nasabah Diaspora, Bank Berlomba Tawarkan Layanan Lintas Negara

Selasa, 21 Mei 2024 | 10:36 WIB
Jaring Nasabah Diaspora, Bank Berlomba Tawarkan Layanan Lintas Negara

ILUSTRASI. BNI menyediakan layanan transfer valas antar lintas negara dengan menyasar nasabah perorangan (ritel) dan korporasi.

Reporter: Aldehead Marinda | Editor: Dikky Setiawan

KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Layanan sistem pembayaran cross border alias lintas negara terus dilirik sejumlah bank di Tanah Air untuk mendongkrak likuiditas. Terbaru, PT Bank Mandiri Tbk menawarkan transaksi keuangan yang bisa diakses nasabah di 119 negara.

Direktur Hubungan Kelembagaan Bank Mandiri Rohan Hafas bilang, warga negara Indonesia (WNI) di dalam maupun luar negeri bisa memanfaatkan layanan tersebut, dengan membuka rekening melalui Livin’ by Mandiri. 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.288,17
0.66%
47,89
LQ45
920,39
0.46%
4,23
USD/IDR
16.268
0,27
EMAS
1.386.000
1,00%