Berita

Kaji Skema Terbaik Utang BUMN

Selasa, 06 Juli 2021 | 08:05 WIB
Kaji Skema Terbaik Utang BUMN

Reporter: Dina Mirayanti Hutauruk | Editor: Lamgiat Siringoringo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Bank milik negara yang terhimpun dalam payung Himbara masih terus melakukan kajianĀ  berbagai skema restrukturisasi kredit terhadap perusahaan terafiliasi aliasĀ  milik negara BUMN yang mengalami kesulitan keuangan, terutama karena dampak pandemi Covid-19.
Jumlah kredit yang diberikan ke perusahaan pelat merah terdampak pandemi korona tidak sedikit. PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) semisal, mencatatkan outstanding restrukturisasi kredit terdampak Covid-19 hingga Mei 2021 mencapai Rp 90,8 triliun.

Dari jumlah itu, sekitar Rp 17 triliun berasal dari debitur BUMN. Rudi As Aturridha Sekretaris Perusahaan Bank Mandiri mengatakan, Bank Mandiri secara proaktif tengah melakukan kajian atas berbagai skema terbaik dengan mempertimbangkan ketentuan yang ada atas wacana restrukturisasi kredit BUMN.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.087,32
1.11%
-79,50
LQ45
920,31
1.62%
-15,20
USD/IDR
16.177
-0,39
EMAS
1.347.000
0,15%
Terpopuler