Keterlibatan Tingkat Tinggi Penting, Joe Biden & Xi Jinping Diperkirakan Akan Bertemu
KONTAN.CO.ID - BANGKOK. Amerika Serikat (AS) mengatakan keterlibatan tingkat tinggi penting untuk menjaga hubungan yang sulit dengan China agar tetap stabil dan mencegah Beijing membelok secara tidak sengaja ke dalam konflik. Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken memperkirakan Presiden Joe Biden dan Pemimpin China Xi Jinping akan memiliki kesempatan untuk berbicara dalam beberapa minggu ke depan.
Namun ketika ditanya apakah Biden dan Xi mungkin mengadakan pertemuan tatap muka pertama sebagai pemimpin di sela-sela KTT G20 di Bali pada November, Blinken mengaku tidak bisa mengatakan apa yang mungkin terjadi kemudian. Dia juga mengatakan tidak bisa menyebutkan perwakilan AS yang akan dikirim ke KTT APEC di Thailand pada bulan yang sama.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.