Kim Beom su: Jejak Karir, Gurita Bisnis, dan Dugaan Manipulasi Saham SM Entertainment
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kejaksaan Korea Selatan masih menyisir jajaran manajemen Kakao yang diduga terlibat dalam kasus manipulasi saham pada aksi akuisisi saham SM Entertainment oleh Kakao. Kali ini, tuduhan tersebut mengarah pada Kim Beom-su, pendiri Kakao Corp. Pengadilan Distrik Seoul Selatan, seperti diberitakan Al Jazeera (23/7/2024), menerbitkan surat penahanan terhadap Kim pada Selasa (23/7/2024) untuk mencegah pria yang akrab dengan sapaan Brian Kim ini melarikan diri ataupun melenyapkan barang bukti.
Dugaan yang dituduhkan, Kim berkolusi dengan perusahaan ekuitas swasta untuk membeli sejumlah saham SM Entertainment dengan total dana 240 miliar Won Korea (KRW) atau setara US$ 173 juta untuk mendongkrak harga saham SM Entertainment. Tujuannya ialah mencegah Hybe mengakuisisi saham perusahaan agensi yang menaungi sederet grup idola sekelas Super Junior, Girls’ Generation, Red Velvet, EXO, dan NCT Dream tersebut.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.