Memacu Kapasitas Produksi, Gunung Raja Paksi (GGRP) Gelontorkan Investasi Jumbo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Gunung Raja Paksi Tbk (GGRP) terus berupaya memperkuat kemampuan produksi berbagai produk baja pada tahun 2022.
Saat ini, GGRP sedang menggenjot sektor hulu melalui pemasangan blast furnace dengan nilai investasi sekitar Rp 3,5 triliun. "Mesin blast furnace ini sedang dalam tahap pengerjaan gas power plant," ujar Fedaus, Corporate Affairs Director PT Gunung Raja Paksi Tbk, Selasa (21/6).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan