Meski Belakangan Rebound, Banyak Investor Kakap di Saham MBMA yang Masih Belum Happy

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Meski belakangan rebound, kinerja saham PT Merdeka Battery Materials Tbk (MBMA) sejatinya masih jauh dari kata memuaskan. Investor, terutama yang sudah masuk sejak lama hingga akhir Februari, berpotensi masih menanggung potential loss.
Maklum, harga saham MBMA terkini di 312 (23/4/2025), masih di bawah harga pasar rata-rata sejak awal 2025 yang ada di 321. Kalau ditarik lebih jauh hingga ke harga perdana saat initial public offering (IPO) di 795 pada 18 April 2025, koreksinya bahkan sudah mencapai -60,75%.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan