KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Badan Pangan Nasional (Bapanas) mengungkapkan produk MinyaKita yang diproduksi oleh BUMD PT Food Station Tjipinang Jaya akan kembali dijual di gerai ritel modern. Sebelumnya, saat kelangkaan MiinyaKita pada bulan Februari lalu, Kementerian Perdagangan (Kemdag) menghentikan penjualan MinyaKita di pasar ritel modern dan juga toko daring.
Kepala Bapanas Arief Prasetyo Adi mengatakan, upaya menjaga stok dan harga MinyaKita perlu dilakukan seiring dengan langkah memperluas distribusi MinyaKita ke pasar ritel modern. "Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) kelihatannya siap menyerap produk Minyakita yang diproduksi Food Station. Tapi saya minta nanti harganya tetap dijaga di angka Rp 14.000 per liter," ujar Arief.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.