MSCI Bikin Saham Emiten Grup Sinarmas Seksi
KONTAN.CO.ID -JAKARTA. Pergerakan saham-saham emiten Grup Sinarmas mulai jadi pusat perhatian investor di Tanah Air.
Ini setelah salah satu emiten konglomerasi itu, yakni PT Dian Swastatika Sentosa Tbk (DSSA) masuk ke dalam indeks global Morgan Stanley Capital International (MSCI) periode Agustus 2025.
