Penerbitan Obligasi Perbankan Bakal Semarak Tahun Depan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Penerbitan obligasi dari sektor perbankan tahun 2025 berpotensi akan semarak. Pasalnya, bankir melihat tantangan pengetatan likuiditas akan berlanjut ke tahun depan.
Kondisi likuiditas ketat itu akan mendorong biaya dana karena bank-bank akan bersaing dari sisi tarif untuk mengerek dana pihak ketiga (DPK).
