Penjualan Mobil Naik 5% Secara Tahunan di April 2025

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Industri otomotif Tanah Air mencatatkan pertumbuhan positif awal kuartal II 2025. Berdasarkan data terbaru Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo), penjualan mobil wholesales pada April 2025 51.205 unit, naik 5% ketimbang periode yang sama tahun lalu (yoy) sebanyak 48.764 unit. .
Meski wholesales tumbuh, penjualan retail melemah. Pada April 2025, retail sales tercatat 57.031 unit, turun 3,2% ketimbang April 2024 sebanyak 58.890 unit. Secara bulanan atawa month-to-month (mtm), penjualan wholesales pada April 2025 anjlok 27,8% dibanding Maret 2025 yang mencatat 70.895 unit. Retail juga turun 25,5% dari 76.582 unit pada Maret menjadi 57.031 unit pada April.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan