Berita Bisnis

Proyek Ramai, Superkrane (SKRN) Tambah Jumlah Derek

Selasa, 17 Desember 2019 | 07:35 WIB
Proyek Ramai, Superkrane (SKRN) Tambah Jumlah Derek

ILUSTRASI. agung.hidayat-Peluncuran unit baru?PT Superkrane Mitra Utama Tbk (SKRN). Agung. SKRN tambah armada crawler crane 650 ton dan 500 ton

Reporter: Muhammad Julian | Editor: A.Herry Prasetyo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Superkrane Mitra Utama Tbk (SKRN) akan menambah alat berat untuk memperkuat posisinya di pasar jasa penyewaan derek alias crane.

Superkrane menyiapkan dana belanja modal atau capital expenditure (capex) berkisar Rp 131 miliar hingga Rp 150 miliar pada tahun depan untuk memperbanyak jumlah crane maupun alat berat lainnya. Sejauh ini semua alat berat milik SKRN sudah tersewa.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru