Berita Obligasi

Refinancing dan Bangun Gudang, Spindo (ISSP) Terbitkan Obligasi Rp 1 Triliun

Kamis, 20 Juni 2024 | 10:21 WIB
 Refinancing dan Bangun Gudang, Spindo (ISSP) Terbitkan Obligasi Rp 1 Triliun

ILUSTRASI. Karyawan tengah beraktivitas di fasilitas produksi pipa baja PT Steel Pipe Industry of Indonesia Tbk (ISSP) atau Spindo. DOK/ISSP

Reporter: Akhmad Suryahadi | Editor: Tedy Gumilar

KONTAN.CO.ID  - JAKARTA.  PT Steel Pipe Industry of Indonesia Tbk (ISSP) akan menerbitkan surat utang dalam bentuk obligasi. Emiten produsen pipa baja ini akan melakukan penerbitan obligasi keberlanjutan I Spindo Tahun 2024 dengan nilai Rp 1 triliun.

Obligasi ini akan diterbitkan dalam 3 seri. Seri A dengan jangka waktu 3 tahun. Seri B dengan jangka waktu 5 tahun, dan seri C dengan tenor 7 tahun. ISSP belum menentukan besaran masing-masing seri.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru