Rekomendasi Saham Hari Ini (17/1): Empat Saham CPO & Selusin Saham Blue Chip

Senin, 17 Januari 2022 | 04:58 WIB
Rekomendasi Saham Hari Ini (17/1): Empat Saham CPO & Selusin Saham Blue Chip
[ILUSTRASI. Pergerakan saham Bursa Efek Indonesia.]
Reporter: Sanny Cicilia | Editor: Sanny Cicilia

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rekomendasi saham hari ini, Senin, 17 Januari 2022 menyuguhkan empat saham perkebunan minyak sawit (CPO) dan selusin saham blue chip

Kenaikan harga CPO di pasar internasional dan saham-saham blue chip yang mulai menanjak, layak dilirik sebagai pertimbangan investasi di awal pekan,

Latar belakang dari pemilihan saham-saham ini bisa dibaca dari berita di kanal Business Insight KONTAN.

 

1. PT Astra Agro Lestari Tbk (AALI)
Harga: Rp 9.975
Rekomendasi: Buy
Target Harga: Rp 13.200
Analis: Axel Leonardo (Sinarmas Sekuritas)

 

 

2. PT PP London Sumatra Indonesia Tbk (LSIP)
Harga: Rp 1.220
Rekomendasi: Buy
Target Harga: Rp 1.600
Analis: Axel Leonardo (Sinarmas Sekuritas)

 

 

3. PT Dharma Satya Nusantara Tbk (DSNG)
Harga: Rp 530
Rekomendasi: Buy
Target Harga: Rp 1.250
Analis: Fernaldy Tanoko (CGS-CIMB Sekuritas)

 

 

4. PT Triputra Agro Persada Tbk (TAPG)
Harga: Rp 610
Rekomendasi: Buy
Target Harga: Rp 1.110
Analis Fernaldy Tanoko (CGS-CIMB Sekuritas)

 

 

Analis  Saham  Harga (Rp) Rekomendasi Target Harga (Rp)
Wawan Hendrayana
(Infovesta Utama)
TOWR 1.045 Buy 1.200
TBIG 2.910 Buy 3.200
TLKM 4.190 Buy 4.800
BBCA 7.850 Buy 8.200
BBRI 4.180 Buy 5.000
ICBP 8.750 Buy 9.200
ADRO 2.270 Buy 2.500
ITMG 20.700 Buy 24.000
Anggaraksa Arismunandar
(NH Korindo)
TLKM 4.190 Buy 4.900
ICBP 8.750 Buy 11.300
BBNI 7.100 Buy 9.000
BMRI 7.175 Buy 8.600

 

Berikut rekomendasi saham hari ini, Senin, 17 Januari 2022. Rekomendasi saham ini bukan untuk mengajak atau mempengaruhi keputusan investasi. Pilihkan instrumen investasi sesuai dengan profil dan risiko masing-masing.

Bagikan

Berita Terbaru

Efek Musiman Mendongkrak Likuiditas dan Kredit
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 11:11 WIB

Efek Musiman Mendongkrak Likuiditas dan Kredit

Penguatan dinilai lebih banyak dipengaruhi faktor musiman.                                                 

Cashback Bikin Kaget, Coretax Ubah Peta Pajak
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 11:09 WIB

Cashback Bikin Kaget, Coretax Ubah Peta Pajak

Coretax berlaku, warganet gelisah masih kurang bayar pajak gara-gara menerima cashback.                    

Bangkitnya Investasi Reksadana Syariah di Indonesia
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 09:33 WIB

Bangkitnya Investasi Reksadana Syariah di Indonesia

Reksadana syariah mengikuti prinsip Islam, yaitu menghindari riba gharar dan maysir dengan fokus pada aset halal seperti sukuk dan saham syariah. 

Rama Indonesia Ingin Akuisisi 59,24% Saham Dua Putra Utama Makmur (DPUM)
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 08:17 WIB

Rama Indonesia Ingin Akuisisi 59,24% Saham Dua Putra Utama Makmur (DPUM)

Pada 22 Januari 2026, Rama Indonesia berencana mengakuisisi 59,24% saham PT Dua Putra Utama Makmur Tbk (DPUM) dari modal disetor dan ditempatkan.

Erajaya Swasembada (ERAA) Siapkan Dana Rp 150 Miliar untuk Buyback Saham
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 08:09 WIB

Erajaya Swasembada (ERAA) Siapkan Dana Rp 150 Miliar untuk Buyback Saham

Jumlah saham yang akan dibeli kembali tidak akan melebihi 20% dari modal disetor dan paling sedikit saham yang beredar 7,5% dari modal disetor. ​

Pelemahan Rupiah Ikut Memicu IHSG Terkoreksi 1,37% Dalam Sepekan
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 08:02 WIB

Pelemahan Rupiah Ikut Memicu IHSG Terkoreksi 1,37% Dalam Sepekan

Pelemahan nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS), jadi salah satu penahan kinerja IHSG di sepanjang pekan ini. ​

Bayang-Bayang Bubble di Saham Teknologi
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 07:53 WIB

Bayang-Bayang Bubble di Saham Teknologi

Kinerja saham masih loyo di awal tahun 2026, emiten teknologi dibayangi bubble kecerdasan buatan (AI)

Harga Emas Terus Mencetak Rekor Tertinggi, Peluang Investasi Emas Masih Terbuka
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 07:30 WIB

Harga Emas Terus Mencetak Rekor Tertinggi, Peluang Investasi Emas Masih Terbuka

Kondisi geopolitik yang panas dingin membuat harga emas diprediksi bakal terus menanjak di tahun 2026.

Menghadirkan Politik Ekonomi Resilensi
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 07:00 WIB

Menghadirkan Politik Ekonomi Resilensi

Ekonomi resiliensi diperlukan saat ini untuk bisa melindungi rakyat kebanyakan dari tekanan ekonomi.​

Menunggu Bunga Layu
| Sabtu, 24 Januari 2026 | 07:00 WIB

Menunggu Bunga Layu

Otoritas perlu lebih galak memastikan efisiensi perbankan diteruskan kepada konsumen dalam bentuk bunga kredit yang rendah.

INDEKS BERITA

Terpopuler