Rekomendasi Saham Hari Ini (9/6): 12 Saham Untuk Ide Trading dan Investasi

Kamis, 09 Juni 2022 | 06:10 WIB
Rekomendasi Saham Hari Ini (9/6): 12 Saham Untuk Ide Trading dan Investasi
[ILUSTRASI. Petugas kebersihan membersihkan logo IDX di Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Senin (20/4).]
Reporter: Sanny Cicilia | Editor: Sanny Cicilia

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rekomendasi saham hari ini, Kamis, 9 Juni 2022, menyodorkan 12 pilihan saham dari berbagai analis. 

Rekomendasi saham hari ini datang dari berbagai sektor, antara lain saham konstruksi, saham teknologi, saham konsumer, saham energi, saham tambang, hingga saham-saham di papan akselerasi. 

Rekomendasi ini tidak bertujuan mempengaruhi keputusan jual atau beli. Sesuaikan keputusan investasi dengan tujuan dan profil risiko masing-masing. 

Baca Juga: Pemerintah Tidak Menaikkan Harga Pertalite, Begini Alasan dan Skenarionya

Jangan lupa membaca berita lengkap latar belakang rekomendasi ini di Business Insight KONTAN. Selamat berinvestasi!

 

1. Adhi Karya (ADHI)

Harga: Rp 775

Rekomendasi: buy on weakness

Target harga: Rp 950

Analis: Ivan Rosanova, Binaartha Sekuritas

 

2. Cashlez Worldwide Indonesia (CASH)

Harga: Rp 164

Rekomendasi: speculative buy

Support: Rp 151

Resistance: Rp 190

Analis: William Wibowo, Kanaka Hita Solvera

 

3. Energi Mega Persada (ENRG)

Harga: Rp 294

Rekomendasi : Buy on weakness

Support : Rp 276

Resistance : Rp 330

Analis: Ivan Rosanova, Binaartha Sekuritas

 

4. Indofood Sukses Makmur (INDF)

Harga: Rp 6.975

 

- Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 8.200

Analis: Putu Chantika, Ciptadana Sekuritas

 

- Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 7.150

Analis: Pebe Peresia, Samuel Sekuritas

 

- Rekomendasi: overweight

Target harga: Rp 7.050

Analis: Benny Kurniawan, JPMorgan Sekuritas

5. Krakatau Steel (KRAS)

Harga: Rp 390

Rekomendasi: buy on weakness

Target harga: Rp 440

Analis: Ivan Rosanova, Binaartha Sekuritas

 

6. Lima Dua Lima Tiga (LUCY)

Harga: Rp 109

Support: Rp 95

Resistance: Rp 117

Analis: William Wibowo, Kanaka Hita Solvera

 

7. Pratama Abadi Nusa Industri (PANI)

Harga: Rp 5.725

Rekomendasi: buy

Target harga: Rp 6.000

Analis: Cheryl Tanuwijaya, Jasa Utama Capital

 

8. Prima Globalindo Lohgistik (PPGL)

Harga: Rp 151

Support: Rp 140

Resistance: Rp 165

Analis: William Wibowo, Kanaka Hita Solvera

9. Semen Indonesia (SMGR)

Harga: Rp 7.225

Rekomendasi: buy on weakness

Target harga: Rp 8.200

Analis: Ivan Rosanova, Binaartha Sekuritas

 

10. Saratoga Investama Sedaya (SRTG)

Harga: Rp 3.400

Rekomendasi: Maintain buy

Support : Rp 3.060

Resistance: Rp 3.850

Analis: Valdy Kurniawan, Phintraco Sekuritas

 

11. Timah (TINS)

Harga: Rp 1.960

Rekomendasi: Hold

Support : Rp 1.885

Resistance: Rp 2.200

Analis: Mayang Anggita, Henan Putihrai Sekuritas

 

12. Waskita Karya (WSKT)

Harga: Rp 565

Rekomendasi: buy on weakness

Target harga: Rp 700

Analis: Ivan Rosanova, Binaartha Sekuritas

 

Bagikan

Berita Terbaru

Ketentuan Barang Impor di Pelabuhan Diperkuat
| Rabu, 07 Januari 2026 | 21:50 WIB

Ketentuan Barang Impor di Pelabuhan Diperkuat

Barang impor yang ditimbun di Tempat Penimbunan Sementara lebih dari 30 hari  dan belum diselesaikan kewajiban pabeannya, bakal berstatus BTD.

Menengok Kekayaan Konglomerat yang Jadi Jangkar Penggerak IHSG
| Rabu, 07 Januari 2026 | 17:22 WIB

Menengok Kekayaan Konglomerat yang Jadi Jangkar Penggerak IHSG

Pasar merespons positif aksi korporasi dan perbaikan kinerja, mencerminkan konsep conglomerate stocks dengan valuasi premium atas sinergi bisnis.

Saatnya Meminimalkan Kasus-Kasus Investasi Mukidi
| Rabu, 07 Januari 2026 | 12:28 WIB

Saatnya Meminimalkan Kasus-Kasus Investasi Mukidi

Faktor lain yang menyebabkan masyarakat kita mudah tergiur investasi ala Mukidi adalah kondisi ekonomi yang buruk dan ingin kaya secara cepat.

PPN DTP Diperpanjang dan Bunga KPR Turun, Properti di 2026 Masih Punya Ruang Tumbuh
| Rabu, 07 Januari 2026 | 10:20 WIB

PPN DTP Diperpanjang dan Bunga KPR Turun, Properti di 2026 Masih Punya Ruang Tumbuh

Insentif Pajak Pertambahan Nilai Ditanggung Pemerintah (PPN DTP) properti resmi diperpanjang hingga akhir 2026.

Emiten Menara Diproyeksikan Tumbuh di 2026, Pilih Koleksi MTEL, TOWR atau TBIG?
| Rabu, 07 Januari 2026 | 10:02 WIB

Emiten Menara Diproyeksikan Tumbuh di 2026, Pilih Koleksi MTEL, TOWR atau TBIG?

Potensi pemulihan ARPU diprediksi menjadi bahan bakar baru bagi emiten menara telekomunikasi di tahun 2026.

Target Lelang Awal Tahun Rp 220 Triliun
| Rabu, 07 Januari 2026 | 09:03 WIB

Target Lelang Awal Tahun Rp 220 Triliun

Belum diketahui target pembiayaan utang 2026, mengingat UU APBN 2026 yang disepakati tak kunjung dipublikasikan pemerintah kepada publik

Konsumsi Terangkat, Tapi Ada Sinyal Tahan Belanja
| Rabu, 07 Januari 2026 | 08:54 WIB

Konsumsi Terangkat, Tapi Ada Sinyal Tahan Belanja

Masyarakat belanja di akhir tahun, terutama pada sektor rekreasi dan barang konsumsi                

Saham WIIM Terbang 135,71 Persen Sepanjang 2025, Begini Prospek Wismilak di 2026
| Rabu, 07 Januari 2026 | 08:50 WIB

Saham WIIM Terbang 135,71 Persen Sepanjang 2025, Begini Prospek Wismilak di 2026

Performa saham PT Wismilak Inti Makmur Tbk (WIIM) di sepanjang 2025 didorong kinerja kuat dan kebijakan cukai.

Goldman Sachs hingga Invesco Pasang Posisi di ANTM, Sinyal Harga Bisa Tembus 4.000?
| Rabu, 07 Januari 2026 | 08:31 WIB

Goldman Sachs hingga Invesco Pasang Posisi di ANTM, Sinyal Harga Bisa Tembus 4.000?

Investor asing institusi rajin memborong saham PT Aneka Tambang Tbk (ANTM)di tengah gejolak geopolitik.

Terbang 34 Persen di Awal Tahun 2026, Kemana Arah Saham MINA Selanjutnya?
| Rabu, 07 Januari 2026 | 07:48 WIB

Terbang 34 Persen di Awal Tahun 2026, Kemana Arah Saham MINA Selanjutnya?

Secara teknikal saham PT Sanurhasta Mitra Tbk (MINA) masih berpeluang melanjutkan penguatan dalam jangka pendek.​

INDEKS BERITA

Terpopuler