KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Rapat Dewan Gubernur Bank Indonesia (BI) memutuskan menahan suku bunga di 5,75%. Di sisi lain, Bank Sentral Amerika Serikat (AS) alias Federal Reserve (The Fed) akan bersikap lebih dovish dan menahan suku bunga di 5%-5,25% pada pertemuan Juni 2023.
Dalam kondisi ini, para manajer investasi dan agen penjual reksadana berpendapat reksadana berbasis pendapatan tetap akan diuntungkan.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.