Setelah Bukalapak dan Tokopedia, Giliran Gojek Dapat Kucuran Pendanaan Baru
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Investor kakap dari dalam maupun luar negeri, terus mengguyur pendanaan baru kepada para unicorn di Tanah Air. Kabar terbaru, Grup Telkom melalui PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel) membenamkan investasi senilai US$ 150 juta atau Rp 2,1 triliun di PT Aplikasi Karya Anak Bangsa (Gojek).
Pada Senin (16/11), Telkomsel dan Gojek telah meneken perjanjian investasi. "Betul, perjanjian sudah signed kemarin," ungkap Direktur Utama Telkomsel Setyanto Hantoro saat dikonfirmasi KONTAN, Selasa (17/11).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.