Berita Ekonomi

Industri Manufaktur Tetap Sulit Tumbuh Selama Covid-19 Belum Terkendali

Selasa, 04 Agustus 2020 | 08:27 WIB
Industri Manufaktur Tetap Sulit Tumbuh Selama Covid-19 Belum Terkendali

ILUSTRASI. Pekerja mempersiapkan pengemasan produk dispenser air Artugo di Tangerang, Banten, Senin (3/8). KONTAN/Baihaki

Reporter: Venny Suryanto | Editor: Tedy Gumilar

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perbaikan kinerja manufaktur pada awal kuartal ketiga tahun ini, belum akan mendongkrak sektor ini secara keseluruhan. Manufaktur ke depan, masih terganjal penanganan pandemi Covid-19.

IHS Markit mencatat, Purchasing Managers Index (PMI) Manufaktur Indonesia pada bulan Juli 2020 tercatat berada di posisi 46,9. Meskipun beum masuk level ekspansi, indeks manufaktur ini meningkat 7,8 poin dari indeks pada bulan Juni 2020 yang berada di level 39,1.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru