Berita *Global

Ahli Kesehatan Jepang: Olimpiade Dengan Penonton Meningkatkan Risiko Infeksi Corona

Jumat, 18 Juni 2021 | 14:49 WIB
Ahli Kesehatan Jepang: Olimpiade Dengan Penonton Meningkatkan Risiko Infeksi Corona

ILUSTRASI. Demi meminimalisasi risiko, para pakar kesehatan Jepang menilai larangan kehadiran penonton adalah pilihan tepat. REUTERS/Stringer

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - TOKYO. Pakar kesehatan kenamaan Jepang memperingatkan jika penyelenggaraan Olimpiade Tokyo selama pandemi Covid-19 dapat meningkatkan infeksi. Demi meminimalisasi risiko, larangan kehadiran penonton adalah pilihan tepat.

Menurut laporan yang dipimpin oleh penasihat kesehatan terkemuka Shigeru Omi, olimpiade berbeda dengan acara olahraga biasa dalam skala dan minat sosial. Belum lagi ada potensi tumpang tindih dengan liburan musim panas. "Risiko pergerakan orang dan peluang untuk berinteraksi selama olimpiade akan menyebarkan infeksi dan membebani sistem medis jadi bertahan dengan game tanpa penonton adalah pilihan yang paling tidak berisiko dan kami pikir itu diinginkan," tulis para ahli.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru