Berita Global

Anggap Pasar China Penting, Aramco Akan Tambah Investasi Dengan Gandeng Mitra Lokal

Senin, 21 Februari 2022 | 21:10 WIB
Anggap Pasar China Penting, Aramco Akan Tambah Investasi Dengan Gandeng Mitra Lokal

ILUSTRASI. Raksasa minyak Saudi Aramco sedang dalam pembicaraan dengan mitra-mitra di China untuk menambah investasi. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - RIYADH. Raksasa minyak Saudi Aramco berencana menambah investasi di China. Perusahaan minyak milik Kerajaan Saudi itu kini sedang dalam pembicaraan dengan mitra-mitra di China.

CEO Saudi Aramco Amin Nasser mengakui jika China adalah bagian penting dari pangkalan Aramco. "Dan kami saat ini sedang berdiskusi dengan sejumlah mitra kami di China untuk lebih banyak investasi," katanya dengan menolak untuk mengungkapkan potensi nilai investasi, kepada wartawan di sela-sela konferensi di Arab Saudi, Senin (21/2).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru