Antisipasi Kenaikan Permintaan, BISI Mengerek Kapasitas Produksi
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT BISI International Tbk (BISI) bakal menambah kapasitas produksi pabrik agrokimia menjadi 45.000 ton per tahun. Melalui anak usahanya yakni PT Multi Sarana Indotani (MSI), BISI akan memulai penambahan mesin produksi di akhir tahun ini.
Presiden Direktur PT BISI International Tbk, Agus Saputra Wijaya mengungkapkan, kapasitas produksi pabrik agrokimia BISI berkisar 20.000-30.000 ton per tahun. Dalam pabrik itu, BISI menghasilkan produk utama agrikultura lain berupa pestisida (insektisida, fungisida, herbisida) dan pupuk majemuk.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.