Berita

Asuransi Rajin Tanam Investasi di Saham dan Reksadana

Kamis, 16 September 2021 | 02:22 WIB
Asuransi Rajin Tanam Investasi di Saham dan Reksadana

ILUSTRASI. Deretan logo perusahaan asuransi di kantor Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI), Jakarta, Jumat (30/7/2021). (KONTAN/Carolus Agus Waluyo)

Reporter: Selvi Mayasari | Editor: Lamgiat Siringoringo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Asuransi jiwa berhasil menumbuhkan investasi sepanjang semester pertama tahun ini. Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) mencatat total penempatan dana investasi industri asuransi jiwa sepanjang semester I2021 mencapai Rp 510,5 triliun.
Jika melihat data AAJI,ada duit Rp 312,4 triliun di instrumen saham dan reksadana  pada semester I tahun ini. Angka ini meningkat 20,4% dibanding periode sama pada tahun sebelumnya yang sebesar Rp 259,5 triliun. Lonjakan tersebut mendorong penempatan dana di seluruh instrumen mencapai total Rp 510,5 triliun, meningkat 14,7%.

Kenaikan kontribusi pada portofolio saham khususnya, disebabkan oleh kondisi pasar modal Indonesia yang semakin kondusif di semester I-2021. "Kondisi tersebut ditandai oleh membaiknya indeks harga saham gabungan (IHSG) sebesar 22%, jika dibandingkan dengan periode sama di 2020,” kata Ketua Dewan Pengurus AAJI, Budi Tampubolon dalam konferensi pers, Selasa (14/9).

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru
IHSG
7.164,81
1.68%
-122,08
LQ45
935,34
2.95%
-28,38
USD/IDR
15.873
-0,21
EMAS
1.321.000
0,46%