Bekasi Fajar Industrial Estate (BEST) Siapkan Klaster Khusus Data Center
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Bekasi Fajar Industrial Estate Tbk (BEST) siap menjaring potensi pertumbuhan penjualan lahan untuk industri data center.
Head of Corporate Finance & Investor Relations BEST Calvin Neonardi mengatakan, pihaknya kini tengah menyiapkan klaster khusus untuk industri data center.
