Reporter: Ragil Nugroho | Editor: Havid Vebri
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kesuksesan membangun bisnis memang tidak mengenal usia. Minimnya pengalaman juga tidak menjadi alasan untuk gagal. Tengok saja pengalaman Bara Yogya Angkasa memulai bisnis hiasan dinding kayu dengan mengibarkan bendera Wooden Projects.
Bukan saja pasar dalam negeri, kini pemuda 23 tahun asal Malang, Jawa Timur, tersebut telah mengekspor produknya ke sejumlah negara. Tak heran, pundi-pundi bisnisnya punĀ mencapai omzet ratusan juta rupiah saban bulannya.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG