Reporter: Bidara Pink | Editor: Adinda Ade Mustami
KONTAN.CO.ID-JAKARTA. Dampak lonjakan kasus pasien positif korona di Indonesia terhadap perekonomian kian nyata. Bank Indonesia (BI) memperkirakan, akibat lonjakan kasus ini, pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini akan melambat dari perkiraan awal, meskipun tetap tumbuh positif.
Bank Indonesia (BI) memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun 2021 secara tahunan atau year on year (yoy) berada di kisaran 3,5% - 4,3% yoy, dengan titik tengah 3,9% yoy. Proyeksi ini lebih rendah dibandingkan dengan perkiraan sebelumnya yakni sebesar 4,1% - 5,1%.
Hanya Rp 5.000 untuk membaca artikel ini.
BELI SEKARANG