Berita Global

BioNTech Jerman Bantah Akan Suplai 20 Juta Dosis Vaksin mRNA ke Rumah Sakit Thailand

Kamis, 15 Juli 2021 | 16:24 WIB
BioNTech Jerman Bantah Akan Suplai 20 Juta Dosis Vaksin mRNA ke Rumah Sakit Thailand

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - BANGKOK. BioNTech Jerman membantah sedang dalam tahap pembicaraan untuk memasok 20 juta dosis vaksin Virus Corona dengan Thonburi Healthcare Group Pcl Thailand. Mereka juga tidak sedang bernegosiasi dengan entitas mana pun dari Thailand.

BioNTech menyampaikan bantahan dalam email kepada Reuters. "Kami tidak sedang bernegosiasi dengan Thonburi Healthcare Group Pcl Thailand," katanya.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru