Bonus Demografi Masih Jadi Magnet Investor Asuransi Asing

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pasar asuransi jiwa di dalam negeri masih memiliki magnet yang cukup kuat bagi investor asing. Investor dari Asia menjadi yang paling ramai memasuki pasar Indonesia.
Perusahaan dari Jepang misalnya cukup meramaikan industri asuransi jiwa. Sebut saja Mitsui Sumitomo Insurance Group (MSIG) yang menguasai 80% saham PT MSIG Life Insurance Indonesia Tbk. Investor asal Jepang juga tercatat memiliki saham di PT Panin Dai-Ichi Life, PT Tokio Marine Life Insurance Indonesia, PT BNI Life Insurance hingga PT Asuransi Jiwa Sequis Financial.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan