Bullion Bank Era Baru Bisnis Emas Kala Harga Melesat

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Sehari lagi, Indonesia akan memiliki bank emas alias bullion bank. Jika tak ada aral melintang, Presiden Prabowo Subianto akan meresmikan bullion bank pada Rabu (26/2) ini.
Bank emas ini hadir di tengah melejitnya harga emas. Kemarin, per pukul 21.04 WIB, harga emas spot sempat mencapai US$ 2.956,19 per ons troi. Ini rekor harga intraday tertinggi sepanjang sejarah. Per pukul 21.44 WIB, harga terkoreksi ke US$ 2.948,12 per ons troi.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan