Bursa Dalam Tren Melorot, Kesebelasan Rekomendasi Saham Hari Ini Harapan Mengail Cuan
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Memasuki awal Agustus 2023, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) dalam tren turun, dana asing juga banyak yang angkat koper. Tapi, hal itu seharusnya tak menyurutkan Anda memantau rekomendasi saham hari ini.
Rekomendasi saham hari ini sebanyak 11 emiten dari berbagai sektor. Berikut skuad kesebelasan rekomendasi saham hari ini yang bisa Anda teliti agar bisa cuan
