Berita Global

Demi Membangun Kembali Daerah yang Dilanda Tsunami, Jepang Akan Jual Saham Perusahaan

Rabu, 06 Oktober 2021 | 16:59 WIB
Demi Membangun Kembali Daerah yang Dilanda Tsunami, Jepang Akan Jual Saham Perusahaan

ILUSTRASI. Bulan ini Pemerintah Jepang akan menjual hingga 1,03 miliar saham atau sekitar 27% saham Japan Post Holdings. REUTERS/Kim Kyung-Hoon

Sumber: Reuters | Editor: Anastasia Lilin Yuliantina

KONTAN.CO.ID - TOKYO. Bulan ini Pemerintah Jepang akan menjual sekitar 27% saham Japan Post Holdings. Kalau menurut harga penutupan di Tokyo Stock Exchange pada Rabu (6/10), harganya kurang lebih setara dengan 952 miliar yen atau US$ 8,52 miliar. Hasil penjualan nanti untuk membantu membangun kembali daerah-daerah yang dilanda bencana gempa bumi dan tsunami pada tahun 2011.

Volume penjualan saham Japan Post Holdings hingga 1,03 miliar. Perusahaan tersebut akan menetapkan harga jual saham terbaru antara 25-27 Oktober 2021.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru