Ekonomi Bangkit, Pajak Daerah Terangkat

Rabu, 26 Juli 2023 | 04:14 WIB
Ekonomi Bangkit, Pajak Daerah Terangkat
[Pemilik kendaraan membawa plat nomor kendaraan usai melakukan pembayaran pajak kendaraan bermotor di Pelayanan Samsat Keliling, Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin (26/6/2023). ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja/hp.]
Reporter: Dendi Siswanto | Editor: Markus Sumartomjon

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Aktivitas perekonomian di daerah yang semakin membaik berhasil mendongkrak penerimaan pajak daerah hingga akhir semester pertama tahun ini.

Direktur Jenderal Perimbangan Keuangan Kementerian Keuangan (Kemkeu) Luky Alfirman mencatat setoran pajak daerah dari periode Januari hingga Juni 2023 sebesar Rp 107,5 triliun. Realisasi ini juga meningkat 11,2% year on year (yoy) dibandingkan periode yang sama pada tahun lalu.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Berlangganan

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Bagikan

Berita Terkait

Berita Terbaru

Terpopuler