Berita Bisnis

Eni Kandidat Kuat Mengelola Blok IDD

Sabtu, 07 November 2020 | 06:53 WIB
Eni Kandidat Kuat Mengelola Blok IDD

ILUSTRASI. Realisasi produksi gas bumi di oleh Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) migas di Indonesia per Mei 2020.

Reporter: Filemon Agung | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Satuan Kerja Khusus Pelaksana Tugas Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) menyebutkan, peralihan pengelolaan proyek gas laut dalam atau Indonesia Deep Water Development (IDD) memasuki tahap akhir.

SKK Migas memastikan peralihan pengelolaan Blok IDD dari Chevron Pacific Indonesia kepada Eni, yang juga salah satu pemilik Blok IDD, berlangsung secara bussines to bussines (B to B) dan bisa rampung akhir tahun ini.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru