Genjot Penjualaan Kendaraan Listrik, VinFast Ekspansi ke Afrika

Selasa, 19 Maret 2024 | 07:09 WIB
Genjot Penjualaan Kendaraan Listrik, VinFast Ekspansi ke Afrika
[ILUSTRASI. VinFast hadir di kawasan Afrika Barat, untuk memperluas pasar ekspornya, setelah masuk ke Amerika Utara, Eropa dan Asia. REUTERS/Stephane Mahe]
Reporter: Dikky Setiawan | Editor: Dikky Setiawan

KONTAN.CO.ID -HO CHI MINH. Produsen kendaraan listrik alias electric vehicle (EV) asal Vietnam, VinFast, menggandeng Jospong Group, perusahaan distributor otomotif lokal di Ghana. Kemitraan ini dilakukan VinFast untuk mendistribusikan kendaraan listriknya di Ghana dan Afrika Barat. 

Mengutip pemberitaan Nikkei Asia, Senin (18/3), VinFast akan memasarkan EV, skuter, sepeda listrik, hingga bus listrik di pasar Afrika itu. Enam model SUV VinFast akan dibanderol mulai dari US$ 19.500 hingga US$ 79.800 per unit.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Business Insight

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Bagikan
Topik Terkait

Berita Terkait

Berita Terbaru

Terpopuler