Berita Market

Golden Energy (GEMS) Siap Rights Issue Tahun Depan demi Free Float

Kamis, 13 Agustus 2020 | 06:42 WIB
Golden Energy (GEMS) Siap Rights Issue Tahun Depan demi Free Float

Reporter: Benedicta Prima | Editor: A.Herry Prasetyo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Golden Energy Mines Tbk (GEMS) masih berjuang agar tidak sampai mengalami penghapusan pencatatan saham secara paksa (forced delisting). Emiten Grup Sinarmas ini berniat menggelar penambahan modal dengan hak memesan efek terlebih dahulu (HMETD) alias rights issue untuk memenuhi ketentuan free float.

Rencananya, Golden Energy akan menggelar rights issue sebanyak-banyaknya 588,23 juta saham, setara 10% dari modal disetor. Aksi korporasi ini telah mendapat persetujuan pemegang saham melalui rapat umum pemegang saham yang digelar kemarin.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru