Harga Minyak Kembali Tertekan Kondisi Ekonomi dan Geopolitik

Jumat, 31 Mei 2024 | 06:00 WIB
Harga Minyak Kembali Tertekan Kondisi Ekonomi dan Geopolitik
[ILUSTRASI. FILE PHOTO: A view shows oil pump jacks outside Almetyevsk in the Republic of Tatarstan, Russia June 4, 2023. REUTERS/Alexander Manzyuk]
Reporter: Nadya Zahira | Editor: Rizki Caturini

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Harga minyak dunia kembali tertekan setelah sempat menguat di awal pekan ini. Melansir data Bloomberg, harga minyak WTI turun 0,57% ke level US$ 78,78 per barel pada Kamis (30/5). Tapi sejak awal 2024, harga minyak sudah menanjak 9,46%. 

Presiden Komisioner HFX International Berjangka Sutopo Widodo mengatakan, sentimen penguatan dolar AS membebani komoditas energi. Selain itu, pelemahan saham global pada Rabu (29/5) turut melemahkan kepercayaan terhadap prospek ekonomi. 

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Berlangganan

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Bagikan

Berita Terkait

Berita Terbaru

Terpopuler