Hengkang Dari Benhil Central, Mitsubishi Estate Hibahkan Seluruh Saham Proyek ke WIKA

Senin, 24 Maret 2025 | 19:57 WIB
Hengkang Dari Benhil Central, Mitsubishi Estate Hibahkan Seluruh Saham Proyek ke WIKA
[ILUSTRASI. Pekerja melakukan pengerjaan proyek pembangunan pasar modern di Bendungan Hilir, Jakarta, Selasa (25/7/2017). Pasar modern Benhil Central akan menjadi pasar terpadu dan pusat bisnis yang terintegrasi dengan transportasi massal MRT dan ditargetkan rampung pada tahun 2019. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN]
Reporter: Arfyana Citra Rahayu | Editor: Yuwono triatmojo

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Mitsubishi Estate Co. Ltd. mundur dari perusahaan patungan di PT Indo Benhil Karunia Jaya, perusahaan yang menggarap proyek Benhil Central senilai Rp 1,42 triliun. Proyek ini mengusung konsep mixed-use yang mencakup pasar modern, pusat bisnis, retail, kantor, dan hotel yang rencananya dibangun di kawasan Bendungan Hilir Jakarta Pusat.

Sebagai pengingat, proyek Benhil Central sudah digagas sejak 2013 silam, kala itu Joko Widodo masih menjabat sebagai Gubernur DKI Jakarta. Namun hingga kini proyek itu belum jelas rimbanya, bahkan meninggalkan bekas tidak menyenangkan bagi konsumen yang sudah menyetorkan uang miliaran rupiah ke pengembang. Informasi hengkangnya Mitsubishi di proyek ini tertuang dalam pengumuman di media massa belum lama ini.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000
Business Insight

Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan

-
Bagikan

Berita Terbaru

Porsi Pembangkit EBT Terus Menanjak
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:20 WIB

Porsi Pembangkit EBT Terus Menanjak

RUKN memuat kebijakan ketenagalistrikan nasional, kondisi penyediaan tenaga listrik nasional, proyeksi kebutuhan sampai 2060,

Tol Paling Timur Jawa Bakal Berfungsi di Libur Lebaran
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:20 WIB

Tol Paling Timur Jawa Bakal Berfungsi di Libur Lebaran

Saat ini progres pembngunan ruas tol pamungkas tran Jawa, Probolinggo - Banyuwangi untuk paket II sudah mencapai 89,7%.

Penambang Kirim Surat Keberatan ke Presiden
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:16 WIB

Penambang Kirim Surat Keberatan ke Presiden

APNI mengklaim, beban yang semakin berat bagi perusahaan berpotensi membuat praktik pertambangan liar semakin marak.

Pembangunan Jaya Ancol (PJAA) Ingin Gaet 660.000 Pengunjung di Libur Lebaran
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:15 WIB

Pembangunan Jaya Ancol (PJAA) Ingin Gaet 660.000 Pengunjung di Libur Lebaran

Selain menyasar wisatawan domestik, PJAA mulai menarik minat turis mancanegara dengan pemasaran digital dan kerja sama dengan online travel agent.

Lahan Benny Tjokro untuk Menggenjot Produksi Padi
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:15 WIB

Lahan Benny Tjokro untuk Menggenjot Produksi Padi

Kejaksaan Agung bekerjasama dengan Kementerian Pertanian, Pupuk Indonesia dan Perum Bulog dalam menyediakan lahan rampasan untuk lahan pertanian. 

Pebisnis Mencemaskan Pasokan Daging Impor Pasca Lebaran
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:15 WIB

Pebisnis Mencemaskan Pasokan Daging Impor Pasca Lebaran

Harga daging di pasaran, baik itu daging sapi maupun daging kerbau, menjelang Lebaran sudah menanjak.

Laba Bank Bermodal Besar Kembali Tumbuh
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:05 WIB

Laba Bank Bermodal Besar Kembali Tumbuh

Kinerja bank KBMI 4 di dua bulan pertama tahun ini mengalami perbaikan. Mayoritas mencatatkan kenaikan pertumbuhan laba bersih secara tahunan. ​

Mahasiswa Universitas Indonesia Gugat UU TNI ke Mahkamah Konstitusi
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:05 WIB

Mahasiswa Universitas Indonesia Gugat UU TNI ke Mahkamah Konstitusi

Para penggugat menilai pengesahan UU TNI tidak dilakukan secara transparan dan tidak termasuk dalam prolegnas tahun ini.  

Kinerja 2024 Moncer, Indocement (INTP) Bidik Kenaikan Penjualan 2% Pada 2025
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:05 WIB

Kinerja 2024 Moncer, Indocement (INTP) Bidik Kenaikan Penjualan 2% Pada 2025

PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk (INTP) menargetkan permintaan semen tahun 2025 tumbuh 1%-2%, meski ada pengurangan anggaran infrastruktur.

Gerak Cepat Mengalihkan Saham BUMN ke Danantara
| Rabu, 26 Maret 2025 | 04:00 WIB

Gerak Cepat Mengalihkan Saham BUMN ke Danantara

Biro Klasifikasi Indonesia atau BKI untuk sementara menjadi holding operasional Badan Pengelola Investasi (BPI) Danantara.

INDEKS BERITA

Terpopuler