Jumlah Investor Saham BREN Bertambah Lebih Dari 25.000 dalam Sebulan, Asing Adem-Ayem
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Periode distribusi tengah berlangsung di saham PT Barito Renewables Tbk (BREN). Ini terlihat dari lonjakan jumlah pemegang saham emiten milik Prajogo Pangestu itu.
