KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Kinerja perbankan di beraset besar di Tanah Air semakin membaik. Perolehan laba terus menunjukkan tren peningkatan. Bankir optimis tis bisa mencatatkan kinerja lebih baik hingga akhir tahun dan pada tahun 2022. Tapi dengan catatan kondisi pandemi Covid-19 semakin terkendali.
PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI) misalnya, percaya diri kinerja tahun 2022 akan lebih baik dari tahun ini. "Pemulihan perekonomian nasional sangat bergantung pada kondisi pandemi," kata Aestika Oryza Gunarto Sekretaris Perusahaan BRI, Selasa (12/10).
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan