Libur Telah Tiba! Ada Salju di Bintaro, Kereta Misteri di Ancol dan Drama di Sentul
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Para pengelola wahana bermain sudah siap memanfaatkan libur akhir tahun untuk memacu pendapatan.
Beragam strategi, mulai dari menambah wahana baru hingga menebar tiket dengan harga promosi digelar untuk menarik pengunjung di masa liburan Natal 2019 dan Tahun Baru 2020.
