Membedah IPO PT Kian Santang Muliatama Tbk (RGAS), Pemain di Bisnis Penunjang Migas
KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Perusahaan yang bermain di bisnis jasa dan produk penunjang industri minyak dan gas (migas), yakni PT Kian Santang Muliatama Tbk (RGAS) kini tengah memproses initial public offering (IPO).
