Berita Ekonomi

Menahan Laju Penyebaran Covid-19 dengan PPKM Darurat

Jumat, 02 Juli 2021 | 06:20 WIB
Menahan Laju Penyebaran Covid-19 dengan PPKM Darurat

Reporter: Abdul Basith Bardan, Vendy Yhulia Susanto | Editor: Fahriyadi .

KONTAN.CO.ID - JAKARTA. Pemerintah akhirnya memutuskan: Terhitung mulai Sabtu, 3 Juli sampai 20 Juli, berlaku Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat di Pulau Jawa dan Bali.

Presiden Joko Widodo, Kamis (1/7) menegaskan, PPKM Darurat harus diambil sebagai langkah mencegah penyebaran virus korona yang semakin meluas. Agar koordinasi terkontrol lebih tegas, Presiden menunjuk Menteri Koordinator (Menko) Bidang Maritim dan Investasi Luhut Pandjaitan untuk menangani PPKM Darurat ini.

Ini Artikel Spesial

Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.

Sudah berlangganan? Masuk

Berlangganan

Berlangganan Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi, bisnis, dan investasi pilihan

Rp 20.000

Kontan Digital Premium Access

Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari

Rp 120.000

Berlangganan dengan Google

Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.

Terbaru