KONTAN.CO.ID - JAKARTA. PT Merdeka Copper Gold Tbk (MDKA) gencar menambah aset pertambangan. Merdeka Copper tengah bersiap mengakuisisi sebagian besar tambang emas Pani di Gorontalo, Sulawesi senilai US$ 55 juta.
Selain itu, perusahaan milik Grup Saratoga itu juga mengubah amandemen perjanjian pinjaman demi melancarkan ekspansi tambang tembaga di Wetar, Maluku Barat yang diakuisisi belum lama ini.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan atau membeli artikel ini.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Berlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.