Minat Hedging Perusahaan China Melonjak di Tengah Risiko Komoditas dan Desakan PBOC

KONTAN.CO.ID - SHANGHAI. Aktivitas lindung nilai perusahaan-perusahaan China melonjak ke level tertinggi baru. Kenaikan minat hedging terdorong oleh lonjakan biaya bahan baku dan komoditas. Sementara, regulator keuangan China juga mendesak para pebisnis lokal untuk mengatasi volatilitas pasar yang lebih tinggi.
Jumlah perusahaan non-keuangan China yang terdaftar di bursa saham dan menggunakan alat lindung nilai seperti futures dan options, mencapai 793 pada akhir kuartal III 2021. Jumlah tersebut naik 51,6% dibandingkan dengan periode yang sama satu tahun lalu. Demikian menurut data publik yang dikumpulkan oleh konsultan manajemen risiko D-Union.
Ini Artikel Spesial
Agar bisa lanjut membaca sampai tuntas artikel ini, pastikan Anda sudah berlangganan.
Sudah berlangganan? MasukBerlangganan dengan Google
Gratis uji coba 7 hari pertama. Anda dapat menggunakan akun Google sebagai metode pembayaran.
Kontan Digital Premium Access
Business Insight, Epaper Harian + Tabloid, Arsip Epaper 30 Hari
Rp 120.000
Business Insight
Hanya dengan 20rb/bulan Anda bisa mendapatkan berita serta analisis ekonomi bisnis dan investasi pilihan